Kali ini saya akan menjelaskan sedikit bagaimana caranya kita akan mengambil gambar atau media dengan screenshots melalui fasilitas bantuan software EasyCapture 1.2.0 full gratis alias freeware. Langsung saja ke TKP bos :
1. Silahkan agan download softwarenya disini jika belum punya.
2. Kemudian extrak file rar tersebut.
3. Install EasyCapture pada komputer agan sampai selesai.
4. Jika sudah sekarang waktunya kita coba, caranya :
a. Buka EasyCapture tersebut jika agan pakai Windows7 lebih baik dengan cara klik kanan run as administrator, yes dan akan muncul tampilan awal dari software EasyCapture seperti ini tampilannya :
b. Perhatikan tanda nomor yang saya kasih warna merah 1,2,3,4 itu saja yang cukup kita perlukan selebihnya silahkan anda permahir sendiri
c. Keterangan no.1 adalah Capture Full Screen adalah untuk mengambil screen dari 1 layar penuh perangkat computer yang sedang tampil didepan anda. Cukup klik ikon gambar no.1 tersebut otomatis akan terscreen dan anda tinggal klik File, pilih save atau save as untuk menyimpan hasil screenshotnya.
d. Keterangan no.2 adalah Capture Region adalah untuk mengambil sebagian area gambar yang kita butuhkan saja. Dengan cara klik dari posisi mana saja bebas kmd drag/seret sesuai keinginan, dan lepaskan mouse. Pilih file, save untuk menyimpan.
e. Keterangan no.3 adalah Capture Window adalah untuk mengambil gambar window yang aktif tetapi hasilnya tidak seperti keterangan no.1/Capture full Screeen silahkan anda coba perbedaanya.
f. Keterangan no.4 adalah Capture Active Window adalah untuk mengambil bagian kecil media aktif yang disorot kursor mouse.
Demikian ulasan tentang bagaimana CARA MUDAH MENGAMBIL SCREENSHOTS DENGAN SOFTWARE EASYCAPTURE 1.2 0 semoga bermanfaat bagi agan semua.
Download Software EasyCapture 1.2.0 : 2.56Mb
Beranda »
Multimedia
» CARA MUDAH MENGAMBIL SCREENSHOTS DENGAN SOFTWARE EASYCAPTURE 1.2 0
ok
ReplyDeletetmksh
ReplyDelete